Simak Cara Menemukan Hp yang Hilang dalam Keadaan Mati

Abbox ID – Cara menemukan HP yang hilang dalam keadaan mati berikut ini bisa menjadi referensi Anda. Kehilangan ponsel yang saat ini notabenenya adalah barang penting dalam kehidupan tentu menjadi permasalahan dan menimbulkan rasa khawatir.

Ada beragam aktivitas yang biasa dilakukan dengan HP tersebut. Sebut saja seperti urusan pekerjaan, urusan pribadi Anda, berbagai transaksi, hingga berbagai ruang hiburan yang biasa Anda sambangi.

BACA JUGA : 8 Ciri Ciri HP Terkena Malware atau Virus yang Membahayakan

Hilangnya ponsel ini bisa terjadi lantaran beberapa hal. Bisa jadi Anda yang terlalu teledor atau hilang karena Anda tengah kecopetan.

Hal yang semakin Anda panik ketika mengalami hal tersebut adalah ponsel yang hilang sedang dalam keadaan mati. Kini tidak perlu merasa demikian. Ada cara untuk mengatasi hal tersebut.

Ini Cara Menemukan Hp yang Hilang dalam Keadaan Mati

Apabila Anda kehilangan ponsel dalam kondisi mati tidak perlu khawatir. Kami akan memberikan langkah yang membantu untuk segera menemukan perangkat tersebut sesegera mungkin. Memaksimalkan kinerja fitur yang ada di dalam perangkat tersebut tentu saja.

Baik perangkat android atau iPhone semua aman dan teratasi dengan baik. Sebab itulah jangan khawatir lagi, tenang, dan simak pembahasan lengkapnya. Sambil memahami dan menerapkan langsung saja pada perangkat tersebut.

Dijamin akan berhasil, sudah banyak yang mencobanya. Dalam berbagai situasi dan kemungkinan ponsel tersebut akan kembali. Berikut ini adalah cara menemukan HP yang hilang dalam keadaan mati.

Melalui IMEI

Simak Cara Menemukan Hp yang Hilang dalam Keadaan Mati

Biasanya untuk perangkat Android akan langsung terbantu dengan menggunakan langkah pertama ini. Pasalnya dari pabriknya sudah sengaja menyediakan nomor IMEI yang biasanya digunakan untuk pelacakan.

Ya, adanya nomor IMEI pada setiap ponsel ternyata membantu para penggunanya. Salah satunya sebagai cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati ini. Melacak dengan nomor IMEI dapat mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan terjadi dan bisa sesegera mungkin menemukan perangkat sebelum disalahgunakan orang lain.

Oleh karena itulah akan lebih baik segera gunakan cara ini untuk melakukan pelacakan. Silahkan masuk ke bagian fitur hp lalu masukan kode *#06# yang menjadi fungsi dari IMEI resminya. Setelah itu, kita bisa langsung tekan tombol panggilan untuk menghubunginya tersebut.

Nomor IMEI hp biasanya juga terdapat di bagian tempat atau kardus hp official ketika membeli. Nah kegunaannya penting ketika dalam kondisi seperti ini bukan? Jadi, biasakan untuk menyimpannya dengan baik. Jika sewaktu-waktu Anda kehilangan ponsel, Anda bisa langsung melacaknya.

Meskipun hp Anda dalam kondisi mati tetapi akan tetap bisa ditemukan. Sebab itulah tidak perlu khawatir sama sekali. Anda bisa mencobanya dan masih ada peluang besar HP itu kembali ke dalam genggaman Anda. Namun, bilamana tidak berhasil, Anda masih bisa mencari dengan cara selanjutnya.

Baca Juga  Cara Mengatasi Your Connection Is Not Private di Laptop yang Simple

Melalui Google Maps

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati yang kedua bisa Anda coba adalah menggunakan Google Maps. Aplikasi dengan fitur yang menyediakan informasi lengkap mengenai rute dan peta ini ternyata bisa menjadi alternatif dalam melacak ponsel hilang.

Meski hp tersebut mati, informasi tetap akan berjalan untuk segera memastikan situasi di tempat tersebut. Gunakan perangkat lain untuk bisa dapatkan akses seperti ini

Akan tetapi langkah ini akan bekerja jika ponsel yang hilang punya fitur lokasi aktif. Langsung saja, Anda bisa simak beberapa langkah berikut.

  1. Pertama, dengan perangkat lain, Anda bisa buka akses ke Google Maps.
  2. Jika sudah, pergi ke bagian kanan. Di sana terdapat ikon segitiga, klik bagian tersebut.
  3. Anda bisa memilih opsi menu ‘Tambah Akun’
  4. Nah, selanjutnya, masukkan Email yang masih menyangkut di HP Anda yang hilang.
  5. Isi semua data seperti memasukkan kata sandi dan lanjut untuk klik ‘Saya Setuju’ agar mendapatkan akses.
  6. Jika sudah, cara menemukan HP yang hilang dalam keadaan mati berikutnya adalah tap di bagian menu segitiga. Letaknya berada di kiri atas tampilan. Lalu pilih menu Linimasa.
  7. Nah, saat itu juga, Google Maps akan menampilkan pada Anda dimana lokasi ponsel Anda berada terakhir kalinya.

Cara ini cenderung akurat dan berhasil. Jadi untuk mengantisipasi sebelum kejadian, ada baiknya Anda menyalakan fitur Lokasi Google Maps di ponsel Anda.

Melalui Email

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati tiga yang bisa Anda jadikan opsi adalah melalui email. Nah, mudah sekali, segera cari atau pinjam perangkat hp, tablet, laptop, atau komputer terdekat Anda saat ini. Setelah itu nantinya kita bisa mulai melakukan login terlebih dahulu.

Ketika melakukan pengecekan seperti ini bisa terhubung langsung dengan akun Gmail. Masuk saja ke email yang tertaut dalam hp yang tengah Anda lacak keberadaannya untuk memudahkan pencarian. Setelah itu, Anda bisa mulai mencari akun dan keamanannya tersebut.

Meskipun dalam kondisi mati perangkat bisa kita lacak dengan mudah. Anda bisa cek langsung dengan klik detail lengkapnya untuk memudahkan. Lalu pilih Cari Perangkat untuk memudahkan pencarian tersebut. Akan ada opsi untuk Mencari Perangkat atau Find My Device yang Google sediakan.

Mulailah pencarian Anda tersebut dengan akses melalui Gmail yang kita bahas tadi. Bisa terjamin akan mendapatkan kembali perangkat Anda tersebut. Sudah banyak orang yang mempertimbangkan dan mencoba cara seperti ini.

Baca Juga  Cara Uninstal Aplikasi di Windows 10, yang ke-5 Dijamin Lebih Tuntas

Melalui Mi

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati yang selanjutnya adalah menggunakan fitur khusus dari Xiaomi. Ini berarti ketika Anda pengguna perangkat dari Xiaomi atau Redmi bisa mencobanya.

Biasanya kita bisa langsung memasukkan nomor HP yang ada di HP tersebut. Nah, setelah itu kita perlu melacaknya langsung dengan menggunakan nomor tersebut. Untuk langkahnya juga mudah.

Pilihlah Mode Lost Mode yang ada di perangkat. Maka otomatis akan terbantu menggunakan fitur yang satu ini.

Melalui Samsung ID

Selanjutnya kami akan memberikan rekomendasi cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati yang bisa dicoba apabila menggunakan perangkat dari Samsung. Merek ternama asal Korea Selatan ini terkenal karena kualitasnya, bahkan akses yang memiliki keamanan tingkat tinggi jadi alasan banyak orang menggunakannya.

Sebagai pengguna Samsung, Anda tentu bisa memaksimalkan fitur yang sudah Samsung sematkan. Sehingga nantinya Anda bisa mencobanya, jadi user Samsung silahkan berkumpul. Anda perlu masuk ke situs khusus bernama Samsung Find My Mobile. Bisa melalui Google Chrome atau Mozilla Firefox, ini jelas membantu sekali.

Setelah itu kita yang akan membutuhkan sistem pencarian bisa mengikuti arahannya. Biasanya, cara menemukan HP yang hilang dalam keadaan mati, Anda akan diminta masukkan ID HP untuk melakukan Sign In. Barulah selanjutnya kita bisa masuk ke bagian informasi secara resmi dari Samsung tersebut.

Setuju saja proses ini dengan mudah dan terjamin tentu saja. Maka dari itulah Anda akan dapatkan aksesnya secara mudah. Setujui persyaratan dan ketentuan yang disediakan tersebut dengan klik Agree secara langsung.

Informasi yang Samsung sediakan berisi lokasi terakhir ketika hp tersebut hilang dan bisa Anda kunjungi langsung.

Namun tetap ingat bahwa akan lebih baik perangkat Anda selalu dikunci untuk keamanan. Jangan sampai melewatkan kesempatan untuk mengamankan perangkat sedari awal.

Melalui Google ADM

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati ini memang cukup mudah tapi tidak banyak orang coba dan andalkan. Pasalnya dengan menggunakan Google ADM ini kita bisa melakukan pelacakan mirip dengan akun Gmail. Hanya saja kita perlu login ke dalamnya terlebih dahulu.

Namun, tidak ada salahnya mencoba langkah ini. Tidak ada yang tahu hasilnya jika Anda tidak mencobanya terlebih dahulu. Untuk caranya, tidak berbeda jauh dengan ketika Anda melacak menggunakan Email.

Jadi pastikan memasukkan akun ponsel yang hilang dan ikuti arahan berikutnya. Ketika ponsel benar-benar tidak bisa kita temukan jelas akan sangat rugi urusannya. Jadi, tetaplah mencoba berbagai cara salah satunya dengan Google ADM ini.

Melalui iCloud

Simak Cara Menemukan Hp yang Hilang dalam Keadaan Mati

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati selanjutnya ini bisa juga Anda coba, bagi Anda yang menggunakan perangkat iOS atau Apple. Jika tadi Anda yang menggunakan perangkat IOS bisa mencoba situs resminya. Pasalnya ini membantu sekali, Gunakan fitur berupa Skip Two Factor Authentication. Setelah itu bisa cari Find My iPhone untuk memastikan informasi yang lengkap.

Baca Juga  Cara Masuk BIOS Laptop Acer Windows 10!

Mulai dari lokasi, membunyikan alamat, dan juga menghapus data yang bisa disalahgunakan. Sebab itulah jangan sampai Anda melewatkan cara ini jika Anda tengah kehilangan ponsel. Pastikan menggunakan situs yang benar dari iCloud dengan tepat.

Jangan khawatir, perangkat Anda akan tetap aman. Gunakan jaringan internet yang stabil dan bisa memprosesnya dengan lebih cepat.

Melalui Aplikasi WhatsApp

Cara menemukan HP yang hilang dalam keadaan mati berikutnya, kami rekomendasikan ini bisa menjadi opsi yang pasti bisa membantu. Pasalnya bisa dipastikan bahwa semua orang menggunakan aplikasi chatting yang satu ini. Ketika menggunakan aplikasi ini kita bisa melalui link berbagi lokasi terkini. Biasanya kita sering melakukan berbagai lokasi terkini seperti ini dengan orang terdekat.

Sebab itulah usahakan Anda untuk selalu melakukan berbagi lokasi terkini. Melakukan pelacakan seperti ini terjamin dengan mudah.

Kita akan terhubung langsung ke link Google Maps dengan mengajak kita langsung ke rute pencarian lokasi ponsel tersebut terakhir kali terlacak. Maka dari itulah jangan sampai melewatkan aplikasi seperti ini dengan mudah.

Melalui Aplikasi Pelacakan Tambahan

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati selanjutnya ini bisa digunakan adalah tambahan aplikasi. Anda bisa cari di Google Play Store atau Apps Store dengan mudah. Kini sudah banyak aplikasi yang bisa kita pasang di ponsel sebagai tambahan.

Maka dari itulah jangan sampai melewatkannya langsung untuk membantu proses pencarian dengan mudah. Kini sudah banyak yang membuktikan bahwa menggunakan aplikasi seperti ini membantu sekali. Bahkan aksesnya mudah dan gratis untuk digunakan tanpa perlu berlangganan sama sekali.

Kesimpulan

Cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati yang kita bahas tersebut bisa cek dan bandingkan. Lalu pilih mana yang menurut Anda mudah untuk dipraktikkan dan pahami dengan baik. Segera temukan perangkat Anda dengan mudah.

Tanpa perlu khawatir sama sekali tentu saja, hp akan mudah ditemukan. Segera cek langsung dan temukan hp Anda dengan langkah praktis yang gratis tersebut. Jangan sampai HP tersebut jatuh ke tangan orang yang salah dan tidak dikenal.

Maka dari itu, tetaplah mencoba cara menemukan hp yang hilang dalam keadaan mati di atas. Sekarang ini Hp bisa menjadi aset berharga dengan berbagai privasi di dalamnya. Jadi, maksimalkan usaha untuk menemukannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *